Minut-Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Minahasa Utara (Minut) menetapkan 341 Daftar Calon Tetap (DCT) anggota DPRD Minut dari 17 partai peserta Pemilu 2024 mendatang. Sabtu (04/11/2023)
Adapun 341 DCT tersebut terdiri dari 189 orang calon laki-laki dan 152 orang calon perempuan. Inilah nama-nama Daftar Calon Tetap anggota DPRD Minahasa Utara :
(T3)